Welcome

16.30
1
Sinopsis Pemain Film Habibie dan Ainun


Sinopsis Pemain Film Habibie dan Ainun
Sinopsis Foto  Film Habibie dan Ainun. Satu lagi film bermutu akan dirilis di Indonesia. Film Habibie-Ainun akan tayang 11 Agustu2 2012 bertepatan dengan ulang tahun Ainun Habibie ke-75. Film ini diangkat dari kisah nyata Habibie-Ainun yang diangkat dari  judul buku “Habibie dan Ainun”.
Kisah cinta Habibie-Ainun, lanjutnya, merupakan kisah Romeo-Juliet versi Indonesia, yang wajib ditonton oleh masyarakat Indonesia. Film ini benar benar based on true story. jSetiap schene harus mendapatkan approval dari Pak Habibie. Skenario tidak boleh melenceng dari buku Habibie dan Ainun
Pemain:
Pemain dalam film ini melibatkan pemeran utama Reza Rahadian sebaga Bj Habibie dan Bunga Citra Lestari sebagai Ainun Habibie. Pemilihan Reza Rahardian dipilih karena sesui dengan karakter Habibie. Bapak Habibie pun kabarnya terlibat secara langsung dengan proses casting.
Sinopsis
Film Habibie dan Ainun, yang menceritakan kisah cinta Ibu Ainun hingga beliau pergi. Dari masa muda hingga bagaimana Ibu Ainun tinggal di Jerman, dan mendukung Habibie dalam kesulitan. Syuting film juga dilaksankan di Di Jerman dan Indonesia. Di Jerman berlokasi Muenchen, Arkhen, dan Hamburg. Sedangkan di Indonesia ada di Jakarta, Bandung, dan IPTN
Sutradara: Hanung Bramantyo
Produksi: MD Entertaiment
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
thumbnail Title: Sinopsis Film Habibie dan Ainun
Posted by:Unknown
Published :2012-12-25T16:30:00+07:00
Rating: 4.5
Reviewer: 7 Reviews
Sinopsis Film Habibie dan Ainun

1 komentar:

  1. Tadi ku ke gramedi ada novel nya loh gan
    salam kenal
    seperti nya mantap nih film nya

    komentarin link

    http://retakankata.com/fbsi/#jp-carousel-3668

    berdasarkan blog catatan.saadillah.com
    ya sob

    BalasHapus

Komen yang sopan....
Kalau ada kesalahan pada posting atau link rusak. Bilang aja sama admin.
Jangan nge SPAM, jangan karena blog ini dofollow
Intinya, Anda sopan saya segan, Anda lancang saya cincang...!!!
Saya memoderasi komentar Anda, supaya saya bisa membaca komentar2 dari Anda